mungkin anda lupa… saya coba ingatkan

begini, banyak orang lupa mengucapkan dua kata paling dahsyat ini.

Suatu hari pada saat anda diberi uang saku atau bonus dari orang tua anda, kira-kira apa yang anda ucapkan?

“terima kasih”

Pada saat anda menerima hadiah ulang tahun, apa yang anda ucapkan?

“terima kasih”

setelah seseorang memberi tahu dimana alamat yang anda cari, apa yang anda ucapkan?

“terima kasih”

Salah satu pegawai kafe saya membuatkan secangkir kopi kental untuk saya.. kemudian saya ucapkan

“terima kasih”

dia tersenyum dan lebih semangat lagi… dan ingat bukan karena uang.

Apa hubungannya dengan bisnis Duta kita?

ucapan terima kasih begitu menyentuh hati, dan rasakan pada saat seseorang mengucapkan dua kata itu… hati anda pasti senang dan terbuka.

ucapan terima kasih yang dengan tulus saya ucapkan pada downline maupun prospek yang telah mendengarkan saya… membuatnya senang dan dihargai.

itu salah satu kunci keberhasilan Seorang Leader.

Tugas anda sekarang… coba diingat kapan terakhir kali anda ucapkan terima kasih.

sudahkan anda mengantar downline anda sampai ke depan pintu dan mengucapkan “terima kasih” sambil tersenyum?

sudahkah anda mengucapkan “terima kasih” pada pedagang nasi goreng setelah anda menerima sepiring nasi gorengnya?

sudahkah anda mengucapkan “terima kasih” pada upline yang dengan senang hati menjelaskan konsep bisnis ini.

sudahkah anda mengucapkan “terima kasih” pada member yang bergabung dan memberikan formulir yang telah diisinya? (bisa jadi ucapan itu yang mendorongnya untuk bergabung)

coba saja dan semoga sukses…

oya… “terima kasih” sudah membaca artikel ini.. dan berkomentar.

salam laris manisss!

Arli Kurnia